Seniman Jepang Buat Karakter Samurai Indonesia Secara Khusus Untuk Olimpiade 2020

8
0
Karakter Samurai Indo Min

Jepang sebentar lagi akan menjadi tuan rumah olimpiade 2020. Antusianisme masyarakat Jepang akan kompetisi olahraga Internasional tersebut menyentuh semua lapisan masyarakat disana, tak terkecuali seniman.

Seorang seniman asal Jepang membuat sebuah karakter samurai yang secara khusus ditujukan untuk Indonesia. Karakter yang mirip dengan karakter anime ini digambarkan memiliki senjata samurai dan berpakaian bak pendekar dengan baju zirah.

Karakter Min

Karakter ini dinamakan ‘Sanmerapuchi’ yang digambarkan sebagai pemimpin agama. Karakter ini berambut pendek dengan warna merah,berkacamata,serta berpakaian dengan kain merah di bagian dalam yang dilapisi kain bewarna putih dan berkaus kaki putih dengan menggunkan sandal hitam.

Dalam poster tersebut juga disebutkan “Sanmerapuchi” yang artinya “Sang Merah Putih”. Wah keren yaa.. Gimana menurutmu? Bagus engga?

Channabeck Sutansyah
WRITTEN BY

Channabeck Sutansyah

Editor in Chief di Bebaspedia. Harvest Moon menjadi game pertama dan terfavorit yang pernah sama mainkan.

Tinggalkan Balasan